Untuk membuat rumah menjadi tampak lebih berwarna, memang memerlukan cat rumah. Tentu saja, kamu harus mengeluarkan biaya tambahan lagi untuk membeli cat. Setelah dihitung-hitung, mungkin kamu berpikir untuk membeli cat rumah yang berkualitas harganya cukup mahal jika dibandingkan dengan cat yang dijual di pinggir jalan.
Kamu pasti berpikir bahwa semua cat sama saja. Salah! Cat tidak sama semua karena memiliki tingkat kualitas yang baik. Jadi, apa kelebihan dari cat yang berkualitas sehingga wajar saja memiliki harga yang sedikit lebih mahal dibandingkan dengan cat yang dijual di pinggir jalan? Berikut ini ulasannya, yuk mari kita simak!
Selain warna yang beragam, hasil akhir dari mengaplikasikan cat yang berkualitas adalah low sheen and matt. Maka dari itu, tidak heran jika hasil yang akan kamu dapatkan menjadi lebih menawan dibandingkan cat lain. Namun, kamu tetap harus memastikan ya jika dinding rumahmu tidak berjamur dan juga tidak berlumut.
Yaitu kamu akan dapat memakai satu jenis cat saja untuk bisa mengecat beberapa material yang berbeda-beda. Seperti misalnya untuk mengecat dinding yang menggunakan material bata, bisa digunakan juga untuk dinding yang bermaterialkan plester. Maka dari itu, kamu akan diuntungkan karena dapat menghemat biaya pengecatan. Karena seperti yang kita tahu rumah pastinya tidak hanya menggunakan satu material saja.
Untuk cat yang berkualitas, tentu memiliki daya tahan yang lebih lama dibandingkan dengan cat pinggir jalan. Ketahanannya bisa mencapai 3 sampai dengan 4 tahun, apalagi jika kamu tinggal di tempat yang memang aman dari bencana, maka daya tahannya bisa lebih lama.
Tidak hanya cepat dalam pengecatan, tetapi juga cat menjadi lebih cepat kering dibandingkan dengan cat yang tidak berkualitas. Perkiraannya yaitu sekitar 20 persen sampai 25 persen lebih baik, sehingga proses pengecatan dapat dilakukan hanya dalam satu hari saja, lho.
Itulah ulasan mengenai pengenalan kelebihan cat yang berkualitas tanpa lihat harga cat tembok. Bagi kamu yang ingin mendapatkan keuntungan di atas, kamu dapat menggunakan cat Asian Paints dengan mengunjungi situsnya yaitu asianpaints.co.id. Semoga artikel ini bisa bermanfaat, ya.
Kamu pasti berpikir bahwa semua cat sama saja. Salah! Cat tidak sama semua karena memiliki tingkat kualitas yang baik. Jadi, apa kelebihan dari cat yang berkualitas sehingga wajar saja memiliki harga yang sedikit lebih mahal dibandingkan dengan cat yang dijual di pinggir jalan? Berikut ini ulasannya, yuk mari kita simak!
Memberi Hasil yang Lebih Menawan
Ketika kamu memilih cat rumah, tentu mencari warna yang sesuai dengan apa yang kamu inginkan dan idam-idamkan. Jika kamu tidak peduli dengan harga cat tembok, kamu akan mendapatkan keuntungan yaitu memiliki banyak pilihan warna. Karena, cat yang berkualitas tentu akan menyediakan beragam pilihan warna yang tidak dimiliki oleh cat pinggir jalan.Selain warna yang beragam, hasil akhir dari mengaplikasikan cat yang berkualitas adalah low sheen and matt. Maka dari itu, tidak heran jika hasil yang akan kamu dapatkan menjadi lebih menawan dibandingkan cat lain. Namun, kamu tetap harus memastikan ya jika dinding rumahmu tidak berjamur dan juga tidak berlumut.
Dapat Dipakai Berbagai Permukaan Dinding
Permukaan dinding tentu berbeda-beda, tergantung dari material yang dipakai saat pembuatan rumah berlangsung. Contohnya saja, ketika kamu menggunakan material kayu, kamu tidak akan bisa memakai cat yang dibuat khusus untuk mengecat tembok. Begitu pula sebaliknya, cat kayu akan menjadi buruk ketika kamu mengaplikasikannya pada tembok. Nah, meski harga cat tembok berbeda, kamu akan mendapatkan keuntungan lain dari cat yang berkualitas.Yaitu kamu akan dapat memakai satu jenis cat saja untuk bisa mengecat beberapa material yang berbeda-beda. Seperti misalnya untuk mengecat dinding yang menggunakan material bata, bisa digunakan juga untuk dinding yang bermaterialkan plester. Maka dari itu, kamu akan diuntungkan karena dapat menghemat biaya pengecatan. Karena seperti yang kita tahu rumah pastinya tidak hanya menggunakan satu material saja.
Daya Tahan Lama
Inilah mengapa harga cat tembok yang dijual di jalanan bisa lebih murah. Hal ini dikarenakan daya tahan cat tersebut tidak akan tahan lama. Mudah mengelupas, mudah memudar, dan juga tidak akan tahan dengan kondisi cuaca. Bahkan, tidak akan bertahan selama setahun apabila kamu tinggal di tempat yang lebih sering terjadi hujan asam.Untuk cat yang berkualitas, tentu memiliki daya tahan yang lebih lama dibandingkan dengan cat pinggir jalan. Ketahanannya bisa mencapai 3 sampai dengan 4 tahun, apalagi jika kamu tinggal di tempat yang memang aman dari bencana, maka daya tahannya bisa lebih lama.
Memakai Teknologi Canggih
Harga cat tembok tentu sesuai dengan kualitas yang dimilikinya. Untuk cat rumah berkualitas, sudah dipastikan menggunakan teknologi yang canggih. Seperti teknologi TET atau transfer efficiency technology. Keuntungannya adalah dapat mempercepat proses pengecatan dinding rumah karena lapisannya yang halus sehingga memudahkan rolling ketika mengecat.Tidak hanya cepat dalam pengecatan, tetapi juga cat menjadi lebih cepat kering dibandingkan dengan cat yang tidak berkualitas. Perkiraannya yaitu sekitar 20 persen sampai 25 persen lebih baik, sehingga proses pengecatan dapat dilakukan hanya dalam satu hari saja, lho.
Itulah ulasan mengenai pengenalan kelebihan cat yang berkualitas tanpa lihat harga cat tembok. Bagi kamu yang ingin mendapatkan keuntungan di atas, kamu dapat menggunakan cat Asian Paints dengan mengunjungi situsnya yaitu asianpaints.co.id. Semoga artikel ini bisa bermanfaat, ya.
beberapa bulan lepas saya beli cat 10 liter. warna putih. disebabkan saya mahu ia tahan lama, maka terpaksalah keluar duit lebih sedikit. yalah, kita cat rumah bukan setiap hari kan?
ReplyDeleteKalau catnya berkualitas, selain tahan lama, pun juga aman, terlebih kalau di rumah ada anak kecil, (meskipun orang dewasa pun bahaya menghirup komponen yang buruk dari cat)
ReplyDeleteMinimal cat dalam rumah lebih aman ya, kalau di luar rumah, minimal tahan udara dan perubahan suhu yang mencolok hihihi.
Sebenarnya cat yang berkualitas juga lebih murah, karena lebih lama daya tahannya, yang mana nggak perlu ngecat ulang dalam waktu dekat :)
sampe segitunya ya untuk beli cet terbaik hihi
ReplyDeletekebetulan bgt mau beli cat tembok. Itung2 ngerubah suasana rumah tanpa harus keluar biaya banyak hahahah.makaksih tipsnya ya
ReplyDelete