Siapa yang tak kenal Albert Einstein? Salah satu ilmuwanpaling berpengaruh besar di abad 20. Albert Einstein terkenal dengan teori relativitas dan menjadi cikal bakal ditemukannya bom atom. Di balik kejeniusannya, Albert Einsten juga terbilang sebagai tokoh yang inspiratif. Terbukti dengan banyaknya argumentasi tokoh tersebut yang bernada motivasi dan menginspirasi.
Berikut Kata Kata Motivasi Albert Einstein
Website: Fpedia.id
- Seseorang mulai hidup ketika ia bisa hidup di luar dirinya sendiri
- Hidup itu seperti naik sepeda, agar tetap seimbang, kau harus terus bergerak
- Kita tidak bisa memecahkan masalah dengan menggunakan cara berpikir yang sama ketika kita menciptakannya
- Cobalah tidak untuk menjadi seseorang yang sukses, tetapi menjadi seseorang yang bernilai
- Hanya ada dua cara menjalani kehidupan kita. Pertama adalah seolah tidak ada keajaiban. Kedua adalah seolah segala sesuatu adalah keajaiban.
- Seseorang mulai hidup ketika ia bisa hidup di luar dirinya sendiri
- Siapapun yang belum pernah melakukan kesalahan tidak pernah mencoba sesuatu yang baru
- Tidak semua yang penting bisa dihitung, dan tidak semua yang dapat dihitung perhitungkan
- Gravitasi tidak berpengaruh pada mereka yang jatuh cinta
- Mencari kebenaran lebih bernilai dibandingkan menguasainya
- Ilmu tanpa agama adalah lumpuh, agama tanpa ilmu adalah buta
- Satu-satunya sumber pengetahuan adalah pengalaman
- Orang yang tidak pernah berbuat salah adalah orang yang tidak pernah melakukan sesuatu
- Selagi ada cinta tidak perlu ada lagi pertanyaan
- Kebanyakan orang mengatakan bahwa kecerdasanlah yang melahirkan seorang ilmuwan besar, Mereka salah, karakterlah yang melahirkannya
- Belajarlah dari masa lalu, hiduplah untuk masa depan. Yang terpenting adalah tidak berhenti bertanya
- Orang yang berjiwa besar akan selalu mendapat perlawanan dari orang-orang yang picik
- Hanya ada dua cara menjalani hidup kita, Pertama seolah tidak ada keajaiban. Kedua seolah segala sesuatu adalah keajaiban.
- Kalau tidak bisa meenjelaskan dengan sederhana, maka kau belum cukup memahaminya
- Rahasia dari kreatvitas adalah mengetahui cara menyembunyikan sumber kretivitas kita itu.
Biodata Penulis
Nama: Arif GunawanWebsite: Fpedia.id
Ucapan Terima Kasih
Sebagai Admin Terwujud.com, saya sangat berterima kasih kepada penulis karena telah rela dan ikhlas menyumbangkan hasil karyanya. Mudah-mudahan karya tersebut memberi manfaat dan pembelajaran khususnya tentang Motivasi. Salam Hormat, Ibrahim Lubis.
Wow benar benar mengena banget kata katanya.
ReplyDeleteAlbert Einstein sang idola.... memeng sangat pantas untuk di kagumi...
ReplyDeletemanusia jenius... betul nggak tuh mas Arif Gunawan....
btw lama sekali saya nggak main ke blog terwujud dot com...
kalau gak salah saya main kesini pasa masih SMA...
mas ibrahim apa kabar...