Hai para pecinta rumah minimalis, bertemu lagi dengan kami. Hari ini kami akan memberikan tips bagaimana cara memaku kayu yang benar. Apalagi rumah minimalis seringkali kita memberikan dekorasi dekorasi rumah dengan berbahan kayu. Memaku pada kayu kita akan berbeda ketika kita memaku tembok, walau mungkin sepele namun memaku kayu itu tetap ada seninya.
Berbeda dengan tembok, memaku pada kayu memerlukan teknik tersendiri supaya paku bisa masuk ke dalam penuh, tidak bengkok, dan juga supaya kayunya tidak pecah. Berikut adalah tipsnya :
1. Yang perlu diperhatikan pertama kali adalah kepala palu. Cobalah Anda Pastikan supaya kepala Palu masih memiliki permukaan yang rata atau datar. Kesalahannya yaitu jika kepala palu yang sudah tidak rata dapat membuat paku bengkok sebelum paku tersebut masuk kedalam kayu.
2. Tips yang kedua yaitu cobalah memukul paku secara bertahap. Pukulan palu yang terbaik adalah pukulan yang ringan saja untuk memposisikan kayu paku. Pertama-tama ringan saja lalu seterusnya bisa semakin keras seiring masuknya paku kedalam kayu.
3. Untuk kasus pada kayu yang keras supaya mengurangi resiko kayu keras hancur, coba hindari mata kayu. Coba anda pilih bagian yang tidak terlalu dekat dengan tepi kayu dan posisi paku usahakan menancap miring, buatlah lubang pemandu dengan mengebor kayu jika dimungkinkan kayu yang keras sebaiknya tidak dipakai tapi dikencangkan dengan mur baut.
4. Untuk tancapan paku posisi tancapan paku bisa dua posisi yaitu tegak dan miring. Untuk tancapan tegak ini lebih mudah dikerjakan dan hasilnya tentu lebih rapi, tapi kelemahannya yaitu paku kurang mencengkeram. Untuk tancapkan miring adalah yang terbaik Kenapa karena lebih kuat dari cengkramannya namun lebih sulit dikerjakan.
5. Tips berikutnya yaitu penampakan kepala paku dan juga bekas-bekas pukulan Palu pada kayu bisa kita coba rapikan lagi dengan cara mendempul nya. Kita bisa mencoba dengan bereksperimen menggunakan paku beton untuk memaku kayu.
6. Untuk menghindari tangan supaya tidak Terpukul oleh Palu saat Memaku coba gunakan tang untuk memegang paku tentunya ini supaya lebih aman dan lebih bagus lagi jika Anda menggunakan power tool alat pemaku.
^^ Sekian tips kami Bagaimana cara memaku pada kayu pada rumah minimalis anda semoga tips ini bermanfaat untuk Anda Terima kasih.
1. Yang perlu diperhatikan pertama kali adalah kepala palu. Cobalah Anda Pastikan supaya kepala Palu masih memiliki permukaan yang rata atau datar. Kesalahannya yaitu jika kepala palu yang sudah tidak rata dapat membuat paku bengkok sebelum paku tersebut masuk kedalam kayu.
2. Tips yang kedua yaitu cobalah memukul paku secara bertahap. Pukulan palu yang terbaik adalah pukulan yang ringan saja untuk memposisikan kayu paku. Pertama-tama ringan saja lalu seterusnya bisa semakin keras seiring masuknya paku kedalam kayu.
3. Untuk kasus pada kayu yang keras supaya mengurangi resiko kayu keras hancur, coba hindari mata kayu. Coba anda pilih bagian yang tidak terlalu dekat dengan tepi kayu dan posisi paku usahakan menancap miring, buatlah lubang pemandu dengan mengebor kayu jika dimungkinkan kayu yang keras sebaiknya tidak dipakai tapi dikencangkan dengan mur baut.
4. Untuk tancapan paku posisi tancapan paku bisa dua posisi yaitu tegak dan miring. Untuk tancapan tegak ini lebih mudah dikerjakan dan hasilnya tentu lebih rapi, tapi kelemahannya yaitu paku kurang mencengkeram. Untuk tancapkan miring adalah yang terbaik Kenapa karena lebih kuat dari cengkramannya namun lebih sulit dikerjakan.
5. Tips berikutnya yaitu penampakan kepala paku dan juga bekas-bekas pukulan Palu pada kayu bisa kita coba rapikan lagi dengan cara mendempul nya. Kita bisa mencoba dengan bereksperimen menggunakan paku beton untuk memaku kayu.
6. Untuk menghindari tangan supaya tidak Terpukul oleh Palu saat Memaku coba gunakan tang untuk memegang paku tentunya ini supaya lebih aman dan lebih bagus lagi jika Anda menggunakan power tool alat pemaku.
^^ Sekian tips kami Bagaimana cara memaku pada kayu pada rumah minimalis anda semoga tips ini bermanfaat untuk Anda Terima kasih.
Saya akan sangat senang jika ada komentar yang membangun, tetapi:
*Jangan komentar SPAM
*Jangan menanam link
*Jangan ada unsur sara, Fornografi dan memojokkan
Komentar yang melanggar akan dimasukkan kedalam daftar SPAM dan tidak akan diijinkan lagi.
Klik dan Copy Icon di bawah:
:) :( hihi :-) :D =D :-d ;( ;-( @-) :P :o -_- (o) :p :-? (p) :-s (m) 8-) :-t :-b b-( :-# =p~ $-) (y) (f) x-) (k) (h) cheer lol rock angry @@ :ng pin poop :* :v 100
By: Terwujud.com
Terima Kasih!!