Saya pernah mengalami sedikit kecewa karena lupa membawa modem, hal itu membuat tujuan untuk memposting artikel harus ditunda karena koneksi internet gagal. Namun terpikir bagi saya untuk mencari solusi atas hal itu agar saya bisa melanjutkan kegiatan saya yang tertunda tadi.
Dengan mengetikkan keyword” cara membuat wifi di HP android” akhirnya saya ketemu dan disitu dijelaskan secara rinci bagaimana cara kerjanya. Setelah berhasil, saya ingin menyimpan informasi penting tersebut dengan sedikit kalimat dan proses yang berbeda yang saya tuliskan melalui blog ini. Lalu, apa saja yang harus dilakukan untuk membuat ponsel Android menjadi Wifi, berikut penjelasannya:
1. Menu Setting
Silahkan buka ponsel android anda kemudia buka menu Setting (pengaturan). Kemudian, pilihlah tulisan Wireless dan Network (Nirkabel dan Jaringan). Jika ada, klik tulisan selengkapnya dan Setelah itu, pilih dan klik tulisan tethering & portable hotspot (menambatkan & hotspot portable). Kemudian, silahkan dicentang atau diklik pada bagian portable wi-fi hostpot supaya aktif.
2. Setting data dan password
Pada tahap ini, akan muncul pop-up atau menu melayang yang bertuliskan configure wi-fi hotspot, jika tidak ada menu yang melayang, anda bisa klik menu hotspot wifi, kemudian silahkan anda isi Network SSID dengan nama wifi yang anda suka.
Untuk security, anda bisa memilih dua jenis pilihan yaitu menggunakan password dan memilih password yang tersedia. Dari dua pilihan itu terdapat keterangan yaitu:
Jika langkah-langkahnya sudah selesai, silahkan klik save. Untuk mengetahui apakah ponsel anda telah menjadi router wifi, silahkan:
1. Menu Setting
Silahkan buka ponsel android anda kemudia buka menu Setting (pengaturan). Kemudian, pilihlah tulisan Wireless dan Network (Nirkabel dan Jaringan). Jika ada, klik tulisan selengkapnya dan Setelah itu, pilih dan klik tulisan tethering & portable hotspot (menambatkan & hotspot portable). Kemudian, silahkan dicentang atau diklik pada bagian portable wi-fi hostpot supaya aktif.
2. Setting data dan password
Pada tahap ini, akan muncul pop-up atau menu melayang yang bertuliskan configure wi-fi hotspot, jika tidak ada menu yang melayang, anda bisa klik menu hotspot wifi, kemudian silahkan anda isi Network SSID dengan nama wifi yang anda suka.
Untuk security, anda bisa memilih dua jenis pilihan yaitu menggunakan password dan memilih password yang tersedia. Dari dua pilihan itu terdapat keterangan yaitu:
Jika anda memilih menggunakan password (WPA2 PSK) maka isikan password pada kota minimal 8 karakter jangan kurang dari situ.3. Save dan uji coba
Jika langkah-langkahnya sudah selesai, silahkan klik save. Untuk mengetahui apakah ponsel anda telah menjadi router wifi, silahkan:
- Cek sinyal wifi dari perangkat lain seperti laptop.
- Setelah itu, silahkan di connect. Jika berhasil, silahkan isi dengan password yang telah anda tulis tadi pada pengaturan di ponsel android anda.
- Jangan lupa sambungan datanya (koneksinya) di aktifkan
Saya akan sangat senang jika ada komentar yang membangun, tetapi:
*Jangan komentar SPAM
*Jangan menanam link
*Jangan ada unsur sara, Fornografi dan memojokkan
Komentar yang melanggar akan dimasukkan kedalam daftar SPAM dan tidak akan diijinkan lagi.
Klik dan Copy Icon di bawah:
:) :( hihi :-) :D =D :-d ;( ;-( @-) :P :o -_- (o) :p :-? (p) :-s (m) 8-) :-t :-b b-( :-# =p~ $-) (y) (f) x-) (k) (h) cheer lol rock angry @@ :ng pin poop :* :v 100
By: Terwujud.com
Terima Kasih!!