Terkadang, kita tidak tahu dan tidak selamanya bisa melakukan urusan administrasi atau apapun itu secara langsung. Disebabkan oleh aktivitas, pekerjaan atau waktu yang tidak cukup membuat kita harus mewakilkan seseorang yang kita percayai untuk menggantikan urusan yang mau kita selesaikan.
Ada beberapa system administrasi yang memberi ijin untuk diwakilkan dan ijin ini harus melalui sebuah surat yang disebut “Surat Kuasa”. Nah, bagi anda yang ingin membuat surat kuasa, berikut akan diberikan contohnya.
Yang bertanda tangan dibawah ini :
Nama : ..............
Tempat/Tanggal lahir : ...............
Tanda Pengenal : KTP .......
Pekerjaan : .................
Alamat : .................
Dengan ini Memberi Kuasa kepada :
Nama : ...............
Tempat/Tanggal lahir : ................
Tanda Pengenal : KTP. .......
Pekerjaan : .................
Alamat : ................
(Isilah perihal yang ingin dikuasakan), seperti contoh dibawah ini:
Untuk melakukan pembayaran/pelunasan tunggakan..... atas nama ..... dengan No Pelanggan ..... serta permohonan pemutusan/pemberhentian penggunaan ...... tersebut.
Demikian surat kuasa ini dibuat untuk dipergunakan sebagaimana mestinya.
Medan, 11 Maret 2016
Penerima kuasa Pemberi kuasa
Materai (bila diperlukan)
(...............) (..........)
Keterangan
Silahkan anda isi titik-titik dari keterangan Contoh Surat Kuasa di atas sesuai dengan ketentuan yang akan diisi, seperti nama, tempat/tanggal lahir, alamat dan lainnya.
^^ Demikianlah Artikel Contoh Surat Kuasa agar dapat digunakan seperlunya. semoga bermanfaat bagi saya dan kita semua.!!.
Ada beberapa system administrasi yang memberi ijin untuk diwakilkan dan ijin ini harus melalui sebuah surat yang disebut “Surat Kuasa”. Nah, bagi anda yang ingin membuat surat kuasa, berikut akan diberikan contohnya.
SURAT KUASA
Yang bertanda tangan dibawah ini :
Nama : ..............
Tempat/Tanggal lahir : ...............
Tanda Pengenal : KTP .......
Pekerjaan : .................
Alamat : .................
Dengan ini Memberi Kuasa kepada :
Nama : ...............
Tempat/Tanggal lahir : ................
Tanda Pengenal : KTP. .......
Pekerjaan : .................
Alamat : ................
(Isilah perihal yang ingin dikuasakan), seperti contoh dibawah ini:
Untuk melakukan pembayaran/pelunasan tunggakan..... atas nama ..... dengan No Pelanggan ..... serta permohonan pemutusan/pemberhentian penggunaan ...... tersebut.
Demikian surat kuasa ini dibuat untuk dipergunakan sebagaimana mestinya.
Medan, 11 Maret 2016
Penerima kuasa Pemberi kuasa
Materai (bila diperlukan)
(...............) (..........)
Keterangan
Silahkan anda isi titik-titik dari keterangan Contoh Surat Kuasa di atas sesuai dengan ketentuan yang akan diisi, seperti nama, tempat/tanggal lahir, alamat dan lainnya.
^^ Demikianlah Artikel Contoh Surat Kuasa agar dapat digunakan seperlunya. semoga bermanfaat bagi saya dan kita semua.!!.
wah ini biasanya saya buat mas bram pas lagi bikin kuasa untuk nasabah
ReplyDeleteSurat kuasa memang diperlukan sewaktu-waktu, tapi ada beberapa bank yang tidak percaya dengan surat kuasa padahal udah dengan materai 6000. Gimana cara menyikapinya ya pak?
ReplyDelete