Terwujud

Olahraga Bagi Penderita Diabetes



Jika bermanfaat, Mohon di Share ya !, jika ada unek-unek komen aja
Olahraga adalah salah satu hal yang penting bagi kesehatan kita, sebaiknya olahraga dilakukan setiap hari khususnya bagi penderita diabetes. Jika olahraga dilakukan dengan benar dan terukur, maka olahraga akan menstabilkan kadar gula dalam darah bahkan bisa menjadi pengganti obat.

Menurut ahli kesehatan Grace Tumbelaka sebagai dokter olahraga penderita diabetes emnagatakan bahwa olahraga yang banyak membentuk otot diketahui dapat mengatasi dan mencegah diabetes tipe 2. Diabetes tipe 2 ini terjadi karena ketidakmampuan gula dan glukosa atau makanan yang masuk ke dalam sel-sel.

Untuk mengetahui lebih dalam lagi apa saja olahraga yang tepat untuk penderita diabetes, silahkan simak secara mendalam paparan tentang Olahraga Bagi Penderita Diabetes yang akan saya jelaskan dibawah ini:
Diabetes
1. Latihan Beban
Latihan beban dalam olahraga ini akan meningkatkan massa otot dalam tubu, akan tetapi hendaknya latihan beban ini disesuaikan dengan kemampuan dan umur anda. Selain itu, latihan beban bukan mengangkat beban saja, melainkan latihan-latihan yang menggunakan beban tubuh sendiri seperti sit up dan push up. Lakukan latihan ini selama 30 menit setiap hari.


2. Lari Pagi
Lari pagi merupakan olahraga yang sangat efektif untuk semua orang khususnya bagi penderita diabetes. Dengan keluarnya keringat dalam tubuh pada pagi hari akan berfungsi menetralkan kerja jantung dan membakar kalori-kalori dalam tubuh. Kalori dalam tubuh akan terus menumpuk jika terus saja dibiarkan, maka dari itu untuk mencegahnya, sebaiknya lakukan lari pagi setiap hari selama 15-30 menit.


3. Pikiran Fresh
Lakukan olahraga pikiran, baru dengar ya!, olahraga pikiran adalah olahraga yang mengkosentrasikan otak untuk berpikir fresh, hal ini akan menghindarkan anda dari gangguan stres, depresi dan lain sebagainya. Sebagaimana yang kita ketahui bahwa salah satu pemicu segala penyakit seperti diabetes adalah pikiran (stress, depresi, suntuk dll).


Artikelnya sudah di share, makasih ya !

Mau Artikel Gratis! Silahkan Tulis Email Anda.
Print PDF

You Might Also Like:

Previous
Next Post »

1 komentar:

Saya akan sangat senang jika ada komentar yang membangun, tetapi:

*Jangan komentar SPAM
*Jangan menanam link
*Jangan ada unsur sara, Fornografi dan memojokkan

Komentar yang melanggar akan dimasukkan kedalam daftar SPAM dan tidak akan diijinkan lagi.

Klik dan Copy Icon di bawah:
:) :( hihi :-) :D =D :-d ;( ;-( @-) :P :o -_- (o) :p :-? (p) :-s (m) 8-) :-t :-b b-( :-# =p~ $-) (y) (f) x-) (k) (h) cheer lol rock angry @@ :ng pin poop :* :v 100

By: Terwujud.com
Terima Kasih!!

  1. ayo lari pagi .... badan sehat tubuh pun kuat ,,,, :)

    ReplyDelete
Copyright © 2014 Terwujud.com - All Rights Reserved