Sebentar lagi kita akan dihadapkan dengan bulan yang amat mulia, bulan suci dan bulan dimana seluruh amal ibadah akan dilipat gandakan oleh Allah swt. Harapan terbesar bagi kita tentu mengarah pada sebuah doa "Allahumma ballighna fi syahri ramadhan", sebab bagaimanapun umur tidak ada yang tahu. Perbaikan di tahun ini menjadi prioritas kita agar ibadah puasa nantinya menjadi ibadah puasa yang lebih baik di tahun sebelumnya.
Sejatinya, puasa merupakan proses karantina bagi umat Islam untuk menuju jalan yang lurus yaitu jalan kebaikan dari segala tingkah laku, perbuatan, tutur sapa dan amal ibadah yang selalu diridhai Allah swt. Maka dari itu, ada 4 Pesan Puasa Ramadhan Untuk Umat Islam yang bisa menjadi bahan renungan bagi kita, apa saja itu? Berikut penjelasannya.
1. Beriman kepada Allah swt secara totalitas
Konsep Puasa di bulan ramadhan pada dasarnya memanggil umat Islam yang beriman. Jadi, bagi umat Islam yang tidak mau berpuasa di bulan Ramadhan, dapat dipastikan mereka tidak termasuk dalam bagian golongan orang-orang yang beriman, kecuali ada alasan tertentu yang sudah diatur dalam Al-Qur`an seperti sakit, Udzur dan lain sebagainya.
2. Peka dan Peduli terhadap sesama
Kita sebagai manusia tidak bisa hidup sendiri di dunia ini, maka dari itu puasa ramadhan secara tidak langsung memberi pesan kepada kita untuk selalu menjadi manusia yang peka dan peduli atas penderitaan saudara kita.
Lapar dan haus itu tidak enak dan menyakitkan, maka sungguh Ironi jika ada tetangga atau saudara kita yang kesusahan tidak kita bantu. Maka dari itu, biasakan diri untuk saling membantu, saling berbagi dan senang menjadi orang yang bersifat dermawan dengan rajin bersedekah, berinfaq, wakaf atau hal yang lainnya.
3. Saling Maaf dan Memaafkan
Berbeda pendapat, sakit hati, esketean, saling tidak berteguran itu lumrah dan menjadi hukum alam jika terjadi pada kita, namun tidak bertegur sapa atau marah-marahan untuk selamanya adalah hal yang sangat tidak wajar.
Puasa Ramadhan berpesan kepada kita umat Islam untuk menjadi manusia yang mau meminta maaf dan mau memaafkan, karena sesungguhanya Allah swt sendiri saja adalah Tuhan yang Maha Pemaaf.
4. Pantang Menyerah dan Putus Asa
Tentu kita telah merasakan betapa beratnya tantangan dan ujian ketika kita melaksanakan ibadah puasa, mengapa tidak, di saat kita bekerja apalagi dihadapkan dengan panasnya terik matahari, bahkan air liur pun sudah hampir habis, akan tetapi kita tetap berpuasa.
Mengapa demikian? secara tidak langsung puasa mengajarkan kepada kita untuk tetap kuat, pantang menyerah dan tidak mudah berputus asa. Puasa Ramadhan berpesan secara hakikiyah bahwa dengan berpuasa kita telah diajarkan untuk menjadi manusia yang kuat, kokoh, kreatif, pantang menyerah dan selalu termotivasi atas apa yang kita lakukan untuk menggapai masa depan yang cerah.
^^ 4 Pesan Puasa Ramadhan Untuk Umat Islam inilah yang benar-benar harus kita renungkan dan menjadi bahan pelajaran demi mencapai puncak kebahagiaan Dunia dan Akhirat yang selalu mendapat Ridha Allah swt. Amiin !
1. Beriman kepada Allah swt secara totalitas
Konsep Puasa di bulan ramadhan pada dasarnya memanggil umat Islam yang beriman. Jadi, bagi umat Islam yang tidak mau berpuasa di bulan Ramadhan, dapat dipastikan mereka tidak termasuk dalam bagian golongan orang-orang yang beriman, kecuali ada alasan tertentu yang sudah diatur dalam Al-Qur`an seperti sakit, Udzur dan lain sebagainya.
2. Peka dan Peduli terhadap sesama
Kita sebagai manusia tidak bisa hidup sendiri di dunia ini, maka dari itu puasa ramadhan secara tidak langsung memberi pesan kepada kita untuk selalu menjadi manusia yang peka dan peduli atas penderitaan saudara kita.
Lapar dan haus itu tidak enak dan menyakitkan, maka sungguh Ironi jika ada tetangga atau saudara kita yang kesusahan tidak kita bantu. Maka dari itu, biasakan diri untuk saling membantu, saling berbagi dan senang menjadi orang yang bersifat dermawan dengan rajin bersedekah, berinfaq, wakaf atau hal yang lainnya.
3. Saling Maaf dan Memaafkan
Berbeda pendapat, sakit hati, esketean, saling tidak berteguran itu lumrah dan menjadi hukum alam jika terjadi pada kita, namun tidak bertegur sapa atau marah-marahan untuk selamanya adalah hal yang sangat tidak wajar.
Puasa Ramadhan berpesan kepada kita umat Islam untuk menjadi manusia yang mau meminta maaf dan mau memaafkan, karena sesungguhanya Allah swt sendiri saja adalah Tuhan yang Maha Pemaaf.
4. Pantang Menyerah dan Putus Asa
Tentu kita telah merasakan betapa beratnya tantangan dan ujian ketika kita melaksanakan ibadah puasa, mengapa tidak, di saat kita bekerja apalagi dihadapkan dengan panasnya terik matahari, bahkan air liur pun sudah hampir habis, akan tetapi kita tetap berpuasa.
Mengapa demikian? secara tidak langsung puasa mengajarkan kepada kita untuk tetap kuat, pantang menyerah dan tidak mudah berputus asa. Puasa Ramadhan berpesan secara hakikiyah bahwa dengan berpuasa kita telah diajarkan untuk menjadi manusia yang kuat, kokoh, kreatif, pantang menyerah dan selalu termotivasi atas apa yang kita lakukan untuk menggapai masa depan yang cerah.
^^ 4 Pesan Puasa Ramadhan Untuk Umat Islam inilah yang benar-benar harus kita renungkan dan menjadi bahan pelajaran demi mencapai puncak kebahagiaan Dunia dan Akhirat yang selalu mendapat Ridha Allah swt. Amiin !
Proposal Permohonan Maaf
Saya selaku Admin Terwujud.com, dari ujung rambut hingga ujung kaki, memohon maaf yang sebesar-besarnya kepada teman-teman sekalian atas segala kesalahan yang sengaja atau tidak sengaja ada terganjar dalam hati teman-teman semua. Semoga ibadah puasa kita di tahun ini menjadi ibadah yang terbaik dan lebih baik lagi dari tahun sebelumnya. Marhaban ya Ramadhan.
Pertamax :D like this mas hehe.. penjelasannya oke banget :-bd |o|
ReplyDeletesaya kalah set nih mas
Deletepesan yang bermanfaat bagi umat islam mas,semoga dengan ramadhan bisa membawa berkah bagi kita smua
ReplyDeleteAmiiin :D
DeleteSaya pribadi juga meminta maaf apabila ada kesalahan, baik kata ataupun itu. Semoga kita bisa sampai ke Ramadhan selanjutnya. Aamiin
ReplyDeleteIya mas, sama-sama :D
DeleteYa deh mas,saya maafin mas tapi janji saya juga di maafin ya?
ReplyDeleteIya mbak, sama-sama :D
DeletePesan yang sangat bermanfaat sekali, sebelum menjalankan ibadah puasa yang tinggal menghitung hari, Marhaban ya Ramadhan. Terima kasih,
ReplyDeletemantep. yang paling sering jadi slogan biasanya sih cuma yang peduli dan peka pada sesama aja. tapi ini lengkap empat-empatnya. :-d
ReplyDeleteBetul banget kang yang utamayamah biar jadi orang takwa beriman secara total.
ReplyDeleteMudahan-mudahan saya dapa semua poinnya nanti setelah lebaran. aamiin
Semoga Puasa ramadhan tahun ini semakin mempertebal kepekaan terhadap sesama sehingga makin peduli kepada kaum duafa Aamiin
ReplyDeletebulan puasa memang yang di tunggu2 selain bulan penuh berkah juga banyak pesan yang mengandung banyak makna di bulan ramadhan terutama untuk umat islam
ReplyDeletegak nyangka akhirnya bulan ramadhan udah di depan mata lagi ya mas.. :D
ReplyDeletesemoga kita semua di cukupkan dan diberikan berkah dengan puasa ramadhan kali ini dan diampuni semua dosa kita. kembali fitri bersama kebahagiaan dunia akhirat, amin.
DeleteKe empat pesan itu gampang untuk di lontarkan tapi suka susah untuk di jalankan oleh setiap umat dan banyak sekali godaanya x_x
ReplyDeleteKudu harus berusaha ya mbak :D
Deletesuka dengan peka dan peduli terhadap sesama. apalagi sekarang udah jarang yang namanya keakraban antar umat beragama. maunya rusuh melulu....semoga kita damai sejahtera ya gan, amin.
ReplyDeleteBetul mas, Amiiin ;D
Deletesiap2 nih, ga terasa ya sebentar lagi...
ReplyDeletesemoga di bulan puasa ini menjadi sarana kita mendekatkan diri pada sang khalik mas, semoga berkah bagi kita semua
ReplyDeleteDari tahun ketahun saya baru bisa melihat secara langsung ada proposal permohonan maaf mas, tapi idenya sederhana namun jarang yang mengaplikasikan dalamsebuah tulisan kalau pesan ersebut merupakan pesan yang tersirat menjelang bulan puasa Ramdhan yang paling penting. Sama-sama deh mas, saya juga minta maaf. he,, he, he,
ReplyDeleteiya mas, sama-sama :D
Deleteberiman kepada Allah secara totalitas, yeay Insya Allah harus bisa
ReplyDeleteJangan lupa menabung buat beli baju baru ntar buat lebaran hehehe
ReplyDeletebisa jadi motivasi dan renungan yang sangat berarti bagi kita semua..
ReplyDeleteSaya juga minta maaf ya mas ibrahim jika ada kesalahan-kesalahannya.
ReplyDeleteIya mas, sama-sama ya :D
Deletesemoga kita semua diberi kelancaran dalam melaksanakan ibadah puasa ditahun ini. marhaban ya ramadhan
ReplyDeleteAmiiin :D
Deletealhamdulillah ketemua ramadhan tahun ini ^_^
ReplyDeleteSetelah melewati bulan Ramadhan harus menjadi pribadi yang lebih baik
ReplyDeletePesan "Saling maaf dan memaafkan". Biasanya dipakai saat Lebaran, seolah-olah kita minta maafnya pas Lebaran aja. Tapi ini pas bulan Ramadhan. Memang harus gitu sih sebagai umat Islam. :-bd
ReplyDelete